In House Training ISO 26000 Social Responsibility PT ARUTMIN INDONESIA

By:
Kegiatan In House Training ISO 26000 dengan PT. ARUTMIN INDONESIA

Dalam Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) diimplementasikan melalui berbagai program berkelanjutan yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat di lingkar tambang, PT. ARUTMIN INDONESIA mengadakan training ISO 26000 Social Responsibility bersama Shared Value Indonesia. Kegiatan ini dilakukan pada tanggal 22-24 Januari 2024 di Hotel Fugo Banjarmasin.

Kegiatan tersebut diikuti oleh 22 orang (daftar hadir) dari jajaran eksekutif perusahaan yang terlibat dalam Pengembangan Strategi Perusahaan, Business Development, Manajemen Operasi, Sustainability, dan CSR Division.

Penyampaian Materi Oleh Bapak Al Mujizat selaku Founder SVI dan Bapak Suryana Miharja (Peneliti dan Penggiat CSR & Sustainability SVI)

Tags: , , , , ,